Ilmu Campuran Seputar Blog, Pendidikan & Sastra

Minggu, 10 Juli 2016

Mengaktifkan Fungsi Read More

Mengaktifkan Fungsi Read More


Assalamu’alaikum sobat Azizah’s Blog. Bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya.
Pada kesempatan kali ini, saya akan berbagi sedikit pengetahuan tentang bagaimana mengaktifkan fungsi read more. Jadi seperti apa fungsi read more itu sendiri? Fungsi daripada read more adalah untuk mempersingkat atau memperpendek artikel. Jadi begini, sobat pasti pernah menjumpai artikel yang sebenarnya sangat panjang tapi tampak pendek dengan keterangan “read more” untuk membaca lebih lanjut, bukan? Itulah artikel yang menggunakan fungsi read more. Menurut saya, artikel yang menggunakan fungsi read more akan kelihatan lebih menarik daripada artikel tidak menggunakannya maka artikel akan tampak panjang ke bawah.

Untuk lebih mudahnya silakan simak & praktikkan langkah-langkah berikut:
1.    Pastikan sobat sudah login pada halaman dashbor.
2.    Kemudian pilih postingan yang hendak di edit/membuat postingan baru untuk mengaktifkan fungsi read more.
 ket:1. Untuk membuat postingan baru
      2. Untuk mengedit postingan yang sudah ada
 Jika sobat memilih mengedit postingan yang sudah ada, maka sobat tinggal pilih posts => edit. Lihat gambar di bawah.
3.    Letakkan insert jump break setelah paragraf satu/dua. Jangan lupa untuk mengupdate jika sudah selesai mengedit.

Setelah selesai, sobat bisa mengeceknya dengan klik view blog maka postingan yang sudah sobat edit akan tampak singkat (tidak panjang menurun ke bawah).
Baca juga: Cara Terbaru Membackup Data Blog

Tidak ada komentar:

Posting Komentar